-->

Pengertian Fadilah Dan Hikmah Adzan


Pengertian Adzan : Adzan secara bahasa adalah “pemberitahuan” dan secara istilah adalah “Zikir yang sudah ditentukan dan panggilan untuk melakukan sholat fhardu.”

Seseorang yang adzan disebut dengan Muadzin

Itu merupakan pengertian dari Adzan baik menurut Bahasa atauapun istilah. Adzan merupankan sebuah panggilan untuk melakukan Sholat fhadu. Dan terasa kurang jika kita hanya mengetahui pengertian dari adzan saja tanpa mengetahui fadilah dan hikmah dari adzan itu sendiri.


Sumber : Google.com

Baca Juga :


Fadilah Adzan
1. Diampuni dosa seorang Muadzin sepanjang napas saat dia Adzan
2.  Benda yang kering ataupun basah memintakan ampun kepada Allah atas orang yang Adzan (Benda basah = yang ada dalam air, dan Benda Kering = yang ada didarat)
3. Dan diampuni dosa Muadzin itu terhitung sejauh mana suaranya menjangkau.
4. Para Muadzin adalah manusia yang paling panjang lehernya (di padang mahsyar). Denngan panajngnya leher para  Muadzin dipadang mahsyar nanti,  itu kan membuat para Muadzin mudah dikenal dan mendapat giliran hisap paling awal.

Itu sebagian kecil dari fadilah adzan, dengan 4 itu saja kita sudah bisa melihat bahwa sanyanya adzan merupakan hal yang lurabiasa. Dan hal ini penting diketahui oleh kaum pria. Karena seperti yang kita tahu semua peria adalah Imam bag adak dan istrinya.

Hikamh Adzan
1. Pemberitahuan tentang masuknya waktu sholat,
2. Seruan untuk sholat berjama’ah,
3. Pemberitahuan tentang tempat dilakukannya sholat berjama’ah,
4. Menampakkan syiar agama Islam.

Itu merupakan hikmah dari Adzan, terlihat denga jelas keindahan islam dari sebuah Adzan yang terngkai dengan indah dan merdu. Ditambah lagi dengan pahala-pahala yang sangat luar bisa yang ditawarkan sang maha pencipta nan bijaksana Allah SWT. Segala puji atsa-Nya.
Itu tadi pengertian dari Adzan baik secara bahasa taupun secara istilah dan juga ada beberapa fadilah Adzan beserta hikmah Adzan. Ini saya ada mengutip kata kata dari pengasuh Asrama saya “ Sebaik-baik panggilan adalh panggilan oleh para muadzin”

Kata kunci :
Adzan
Muadzin
Fadilah
Hikmah
Seruan
Pemberitahuan



Sekian postingan kali ini semoga bermanfaat, salah khilaf mohon maaf wabillah hitaufik walhidayah Wassalamu’alaikum warrahmatullah hiwabarakatuh.

Baca juga :

Pengertian Fadilah Dan Hikmah Adzan